Queue - Teori #1
Lupa kalau ada tugas
bikin program Queue. Alhasil hari senin bawa laptop ngerjain disela-sela jaga
lab. Fiiuuhh L berat banget
nih tas L
Queue itu apa sih??
ANTREAN (Queue) adalah suatu bentuk
khusus dari linear list, dengan operasi penyisipan (insertion) hanya
diperbolehkan pada salah satu sisi, yang disebut REAR, dan operasi penghapusan
(deletion) hanya diperbolehkan pada sisi yang lainnya, yang disebut FRONT dari
list.
Antrean Q = [Q1, Q2,
... , QN]
Front(Q) = Q1 bagian
depan antrean
Rear(Q) = QN bagian
belakang antrean
Noel(Q) = N jumlah
elemen dalam antrean
Operasi Antrean : FIFO (First In First Out)
Elemen yang pertama
masuk merupakan elemen yang pertama keluar.
Operator :
§ Penyisipan
: Insert
§ Penghapusan
: Remove
Empat operasi dasar
antrean, yaitu :
1.
CREATE (Q)
Operator yang menunjukkan suatu antrean
hampa Q.
Berarti : Noel (Q) = 0
Front (Q) & Rear (Q) = tidak
terdefinisi
2.
ISEMPTY (Q)
Operator yang menunjukkan apakah
antrean Q hampa.
Operand
: tipe data antrean
Hasil :
tipe data Boolean
ISEMPTY (CREATE (Q)) = True
3.
INSERT (E, Q)
Operator yang menginsert elemen E ke
dalam antrean Q.
E ditempatkan di bagian belakang
antrean.
Hasil : antrean yang lebih besar.
REAR (INSERT (E, Q)) =
E
ISEMPTY (INSERT (E,
Q)) = False
4.
REMOVE (Q)
Operator yang menghapus elemen bagian
depan dari antrean Q.
Hasil : antrean yang lebih pendek.
Pada setiap operasi, Noel (Q) berkurang
1 dan elemen ke-2 menjadi elemen terdepan.
Jika Noel (Q) = 0 maka Q = hampa
Remove (Q) = kondisi error (underflow condition)
Remove (Create (Q)) = kondisi error (underflow condition)
Udah tau kan queue itu
apa.. Nah, tinggal programnya nih L
Search di google aja
deh.. eh dapet loh *bersinar*. Program pertama pakai c++ dan gagal. Cari lagi..
Program kedua pakai bahasa c. Nah, Alhamdulillah jalan nih. Di cek-ricek, di
ubah-ubah dikit, di bagus-bagusin. Yup, jadi deh J
Tapi belum puas, coba
cari di google lagi deh program nya. Yang ke tiga gak jalan. Males ngecek nya, langsung
cari lagi. Yang ke empat jalan sih programnya, tp outputnya kurang bagus. Jadi
lah saya pakai program yang kedua untuk tugas saya ini J
Program + coding nya
di part 2 ya guys!
Happy ngoding *\(^_^)/*
1:43:00 PM
|
Label:
kampus,
materi belajar
|
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
indrinovii. Diberdayakan oleh Blogger.
- Gunadarma University
- Baak Online
- StaffSite Universitas Gunadarma
- StudentSite Gunadarma
- Virtual Class Universitas Gunadarma
- LePKom Gunadarma
- iLab Gunadarma
- Laboratorium Fisika Gunadarma
- Lab Manajemen Lanjut Gunadarma
- UG Conference
- Perpustakaan Universitas Gunadarma
- FIKTI Universitas Gunadarma
- UG Knowledge Based portal
news Studentsite
kamu pengunjung ke-
follow blog aku yaa :)
Facebook ku :)
AUXILIARY 2010
Full TAW ISE
www.flickr.com
This is a Flickr badge showing public photos and videos from iin.indrinoviyanti. Make your own badge here.
0 komentar:
Posting Komentar